kamu tidak perlu khawatir lagi mengenai biaya pendaftaran seleksi mandiri, karena kini bisa menggunakan KIP Kuliah. Yuk, cek disini PTN mana saja yang membuka seleksi mandiri menggunakan KIP Kuliah
7 PTN ini Buka Jalur Seleksi Mandiri Online 2023
Tidak perlu datang ke lokasi ujian, 7 PTN ini membuka jalur seleksi mandiri yang dilaksanakan secara online. Cek di sini, yuk!
Kenali President University, Perguruan Tinggi dengan Pembelajaran Secara Internasional
President University merupakan salah satu perguruan tinggi swasta terbaik di Indonesia. President University menyediakan 32 klub dan komunitas yang bisa menunjang nilai akademik mahasiswa. Tertarik? Yuk, simak informasi lebih lengkap di sini.
Seleksi Mandiri UIN Jakarta Tahun 2023: Persyaratan, Biaya, Jadwal dan Materi Ujian
Berminat untuk kuliah di UIN Jakarta? pendaftaran jalur seleksi mandiri tahun 2023 sudah di buka, lho. Yuk, simak informasinya di sini.
Masih Dibuka! Djarum Beasiswa Plus Khusus untuk Kamu Mahasiswa Semester 4
Tidak hanya calon mahasiswa baru saja yang memiliki kesempatan untuk bisa mendapatkan beasiswa, bagi kamu yang sedang menempuh pendidikan di perguruan tinggi juga bisa memiliki kesempatan untuk mendapatkan beasiswa, salah satunya yaitu melalui Program Djarum Beasiswa Plus. Yuk, simak informasi selengkapnya di sini.
Tahapan Dan Persyaratan Menjadi Praja IPDN

Institut Pemerintahan Dalam Negri atau biasa disebut dengan IPDN adalah salah satu sekolah tinggi kedinasan dalam lingkup Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia yang mana bertujuan untuk mempersiapkan kader terbaik untuk pemerintahan daerah atau pusat pada nantinya. Kampus IPDN untuk saat ini telah tersebar di berbagai daerah seperti Jakarta, Papua, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Sumatera Utara, Riau, Kalimantan Barat, dan Nusa tenggara Barat. Untuk fakultas yang tersedia di IPDN ada dua yaitu, fakultas politik pemerintahan dan fakultas manajemen Pemerintahan.
Untuk kamu yang ingin bergabung menjadi calon Praja IPDN berikut adalah beberapa persyaratan pendaftaran yang harus di penuhi dan beberapa tahapan yang harus di lewati untuk menjadi seorang Praja IPDN seutuhnya,
Persyaratan Yang Harus Di Penuhi Oleh Calon Praja IPDN
Untuk bisa lulus menjadi seorang Praja di IPDN calon praja harus lolos 3 persyaratan yaitu, syarat umum, syarat administrasi dan syarat khusus.
- Syarat Umum sebagai berikut,
- Seorang calon praja IPDN haruslah warga negara Indonesia (WNI);
- Seorang calon Praja minimal berusia 16 (enam belas) tahun dan maksimal 21 (dua puluh satu) tahun sat pendaftaran;
- Seorang calon Praja Putra minimal memiliki tinggi badan 160 (seratus enam puluh) cm dan untuk Putri adalah 155 (seratus lima puluh lima) cm.
- Syarat administrasi yang harus dipenuhi adalah sebagai berikut
- Seorang calon Praja minimal berpendidikan SMA atau MA dan juga termasuk paket C;
- Nilai rata-rata Ijazah adalah 70,00 (Tujuh Puluh koma Nol Nol) hal ini untuk nilai rata-rata rapor dan nilai ujian sekolah. Dan untuk lulusan bagi provinsi Papua dan Papua Barat adalah 65,00 (Enam Puluh Lima koma Nol Nol) termasuknilai rata-rata rapor dan nilai ujian sekolah;
- Bagi yang memiliki KTP-el dapat melampirkan surat kependudukan atau bukti permintaan pembuatan KTP-el yang telah ditandatangani oleh pihak berwenang;
- Bagi calon praja yang sudah berusia 17 tahun, menyertakan KTP-el atau bisa menggunakan Kartu keluarga (KK) bagi yang belum memiliki KTP-el;
- Bagi calon praja yang masih duduk di bangku sekolah kelas XII diharuskan menyertakan surat keterangan dari pihak sekolah bahwa siswa pelamar merupakan siswa peserta UN;
- Seorang calon Praja harus menyertakan pas photo terbaru dan alamat email yang masih aktif;
- Untuk calon Praja yang berasal dari Papua menyertakan surat asli orang Papua (OAP) yang telah ditandatangani oleh kepala badan kepegawaian daerah Kabupaten atau kota masing-masing dan diketahui oleh ketua Majelis Rakyat Papua (MRP);
- Persyaratan Khusus yang harus dipenuhi adalah sebagai berikut,
- Seorang calon Praja harus sanggup untuk tidak menikah selama masa pendidikan;
- Untuk calon Praja Putri tidak diperkenankan untuk mengandung atau mempunyai anak biologis selama masa pendidikan atau pernah melahirkan sebelumnya;
- Seorang calon Praja Tidak menggunakan kacamata atau lensa kontak;
- Seorang calon Praja harus siap menjalani semua peraturan yang diterapkan oleh IPDN;
- Seorang calon Praja tidak di perkenankan untuk mempunyai tatto atau bekas tatto yang telah dihapus;
- Seorang calon Praja tidak boleh pernah mengikuti atau pernah diberhentikan sebagai Praja IPDN atau perguruan tinggi lainnya secara tidak hormat;
- Bagi calon Praja Putra tidak diperkenankan untuk memiliki tindik atau bekas tindik di telinga atau sekujur tubuhnya terkecuali karena ketentuan agama atau adat dari calon praja yang bersangkutan;
- Seorang calon Praja tidak sedang dalam masa atau menjalani hukuman pidana karena telah melakukan tindak kejahatan sebelumnya;
- Seorang calon Praja IPDN harus siap ditempatkan pada proses pembelajaran diseluruhn kampus IPDN;
- Apabila calon Praja melakukan tindak kejahatan maka siap untuk diberhentikan sebagai Praja IPDN pada nantinya;
- Apabila calon Praja melakukan tindakan pemalsuan identitas atau dokumen atau persyaratan tidak memenuhi maka siap untuk dipulangkan dengan ketentuan biaya yang sudah keluar bukan tanggung jawab dari pihak IPDN;
- Untuk tata cara dan teknis pengisian persyaratan administrasi yang lengkap dapat dilihat melalui video tutorial pada website SPCP IPDN;
Tahapan yang harus dilalui untuk menjadi Praja IPDN
Ada beberapa tahapan yang harus kamu lalui sebelum dinyatakan lulus menjadi Praja IPDN. Berikut adalah tahapan-tahapan yang harus dilalui :
- Seleksi Administrasi;
- Kemudian verifikasi administrasi;
- Dilanjutkan dengan Tes Kompetensi Dasar (TKD) dengan mengguanakan sistem Computer Asissted Tes atau CAT, lalu;
- Tes kesehatan daerah yang dilakukan oleh PUSKES TNI;
- Selanjutnya Tes Psikologi, Integritas dan kejujuran yang dilakukan oleh Dinas Psikologi TNI AD;
- Dan yang terakhir adalah tes Pantukhir, yang meliputi :
- Verifikasi Faktual Dokumen Administrasi;
- Tes kesehatan pusat;
- Tes kesamaptaan;
- Dan yang terakhir adalah wawancara.
Demikian adalah persyaratan pendafatarn dan tahapan yang harus kamu lalui apabila ingin bergabung menjadi seorang Praja IPDN. Sebaiknya teman-teman menyiapkan persyaratannya secara matang agar semuanya dapat berjalan dengan lancar.
Baca Juga Yang Lainnya…
Berapa Ambang Batas Nilai SKD Kedinasan Tahun 2023? Yuk, Cari Tahu di Sini
Pelaksanaan ujian SKD sebentar lagi akan dilaksanakan, yuk catat berapa nilai ambang batas yang aman untuk bisa lolos sekolah kedinasan. Cek di sini!
Seleksi Mandiri UIN Bandung Tahun 2023: Pendaftaran, Jadwal, dan Materi Ujian
Bagi kamu yang berminat kuliah di UIN Bandung, saat ini pendaftaran akan segera dibuka. Catat jadwal pelaksanaan dan persyaratannya di sini, yuk!
Apa Itu Semi Gap Year? Pahami Kelebihan, Kekurangan dan Tipsnya di Sini!
Dengan impian untuk bisa kuliah di jurusan dan PTN impian, banyak mahasiswa yang akhirnya menjalani semi gap year. Apa itu? Simak pembahasannya di sini!
Simak Informasi 6 Jalur Seleksi Mandiri UNS 2023 di Sini!
Tertarik untuk berkuliah di UNS? Yuk, simak informasi jalur masuk melalui seleksi mandiri di sini!
Informasi Beasiswa Djitu Tahun 2023. Beasiswa untuk Perempuan Indonesia!
Bagi kamu perempuan Indonesia yang berasal dari Nusa Tenggara, Maluku, Papua, Kalimantan, dan Sulawesi. Jangan lewatkan beasiswa Djitu 2023, simak informasinya di sini!

IUP ITB Tahun 2023 Sudah Dibuka. Cek Syarat dan Jadwal Seleksinya di Sini!
IUP ITB tahun 2023 sudah dibuka pendaftarannya. bagi kamu yang ingin memiliki pengalaman akademik secara internasional di ITB, simak informasi pendaftaran IUP ITB tahun 2023 di sini

Cek Informasi Beasiswa Telkom University Tahun 2023 di Sini, Yuk!
Berminat untuk kuliah di Telkom University? Telkom University memiliki berbagai beasiswa yang bisa membantu kamu untuk kuliah tanpa biaya, lho. Yuk, simak informasi lebih lengkapnya di sini.

Pendaftaran Jalur Prestasi Universitas Brawijaya Tahun 2023: Persyaratan, Biaya, dan Jadwal
Bagi kamu yang memiliki prestasi bidang akademik ataupun non-akademik dan tertarik untuk kuliah di Universitas Brawijaya, cek informasi pendaftaran jalur masuk prestasi di sini, yuk!

Informasi Jalur Beasiswa UAD 2023, Bisa Gratis Biaya Pendidikan Hingga 8 Semester!
Jalur masuk UAD melalui jalur beasiswa akan memberikan kamu kesempatan untuk melanjutkan studi di UAD tanpa biaya pendidikan hingga 8 semester. tertarik? yuk, simak informasi lebih lengkapnya di sini.

Simak Beasiswa Etos ID untuk Calon Mahasiswa Baru 2023 di Sini!
kamu mahasiswa baru tahun 2023? jangan lewatkan kesempatan mengikuti beasiswa Etos ID. Terdapat beragam fasilitas yang bisa kamu dapatkan selain bantuan biaya pendidikan, lho. Yuk, cek disini apakah kampus kamu masuk sebagai mitra beasiswa Etos ID?

Simak! Jadwal Seleksi KKI UI Tahun 2023 di Sini!
Tertarik untuk menjadi mahasiswa kelas Internasional UI? saat ini pendaftaran tahun 2023 sudah di buka. lho. Yuk, simak informasi selengkapnya disini.

Informasi Pendaftaran UAD Tahun 2023: Jalur Masuk, Persyaratan, dan Jadwal Pelaksanaannya
Terdapat beragam jalur masuk yang ditawarkan Universitas Ahmad Dahlan, mulai dari jalur ujian hingga jalur prestasi. Bagi kamu yang berminat untuk kuliah di Universitas Ahmad Dahlan simak informasi pendaftarannya di sini, yuk!

Simak Informasi Seleksi Mandiri UNJ Tahun 2023 di Sini!
Bagi kamu yang berminat untuk melanjutkan pendidikan di Universitas Negeri Jakarta, pendaftaran seleksi mandiri akan segera di buka, lho! Yuk, simak informasi lengkap mengenai seleksi mandiri UNJ 2023 di sini

Universitas Islam Bandung: Jurusan, Jalur Masuk, Beasiswa, dan Biaya Kuliah
Bagi kamu yang ingin melanjutkan pendidikan ke Universitas Islam Bandung. Yuk, kenali lebih dalam dulu jurusan, jalur masuk, beasiswa, dan biaya kuliah Universitas Islam Bandung di sini.
0 Komentar